Skip to content
Home » Informasi » Perpanjangan Pembayaran UKT dan Pengisian KRS Mahasiswa Lama

Perpanjangan Pembayaran UKT dan Pengisian KRS Mahasiswa Lama

  • by

Sehubungan dengan akan dimulainya proses perkuliahan semester ganjil program sarjana Institut Seni Budaya Indonesia Aceh Tahun Akademik 2020/2021, kami informsikan sebagai berikut :

  1. Jadwal Pembayaran UKT dan Pengisian KRS mahasiswa lama kembali dibuka mulai dari tanggal 1 s.d. 4 September 2020.

2. Pembayaran UKT dilakukan melalui Bank Syariah Mandiri (BSM) dengan cara sebagai berikut :Melalui Teller BSM dengan menyebutkan Nama Institusi dan NIM Mahasiswa atau dengan menunjukkan KTM.

  • Melalui Internet Banking (Khusus yang memiliki rekening BSM)
  • Melalui ATM (Khusus BSM) dengan memasukkan kode ISBI Aceh yaitu 3406 dan NIM Mahasiswa.
  • Melalui menu pembayaran → pilih institusi → masukkan kode Institusi 3406 dilanjutkan dengan NIM Mahasiswa. Misalnya : NIM : 15076 maka ketikkan 340615076.

3. Melakukan Pengisian KRS secara online pada laman berikut http://bit.ly/KRSisbiaceh2020 Beberapa hal yang harus diperhatikan saat pengisian KRS :

  • Mahasiswa Non Bidikmisi wajib mengupload slip bukti pembayaran UKT.
  • Mahasiswa Bidikmisi wajib mengupload SK penerima bidikmisi yang terbaru.
  • Mahasiswa wajib mengupload bukti berupa screenshot konsultasi dengan dosen pembimbing perihal pengambilan mata kuliah.

Demikian pengumuman ini disampaikan untuk dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya.

Download File Pengumuman Disisi |DOWNLOAD|

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Jln. Transmigrasi, Gampong Bukit Meusara, Kec. Kota Jantho, Kab. Aceh Besar, 23911,, Aceh, Indonesia

Rektorat ISBI Aceh
Email : [email protected]
Telepon : +62 811-6891-581 (Call Center)
Fax : 0651-92023

Isi survei performa situs web

© 2022 Institut Seni Budaya Indonesia Aceh – Webmaster All Rights Reserved – Privacy and Copyright